Sunday, June 16, 2013
0 komentar

6 PERMASALAHAN UKM

5:12 PM
  1. Bagaimana akses informasi dan pemahaman mengenai pasar. 
  2. Bagaimana memahami kesempatan untuk akses pasar, termasuk dengan negara-negara FTA dengan Indonesia. "Pemahaman dari UKM bagaimana mengisi formulir, bagaimana dia bisa masuk mendapatkan biaya masuk rendah dan tidak hanya di Indonesia saja, itu pemahamannya masih rendah.
  3. Masalah permodalan, yang menjadi masalah klasik. "Bukan saja di dunia perbankan tetapi juga dana bergulir dan seterusnya," 
  4. Masalah enterpernership, kewirausahaan.
  5. Bagaimana pertentangan, ketika UKM mendapat order besar. "Ketika UKM mengalami kesulitan melayani, antara melayani dalam skala besar memerlukan peran dari sebuah pengumpul. Pengumpul ini bisa trading house bisa juga asosiasi-asosiasi," 
  6. Masalah kemudahan-kemudahan dan mengurangi biaya-biaya yang terkait dengan perijinan dan beroperasinya suatau UKM. 
Kita berharap setiap bantuan program pemerintah ada baiknya disosialisasikan dan memberikan kemudahan atau tidak memberatkan UKM. "Karena yang dibutuhkan UKM bukan hanya modal saja tapi bagaimana pemasaran produk serta bimbingan ke UKM sehingga keinginan UKM menjadi besar terwujud,"
 
Toggle Footer
Top